DENGAN NAFASMU - lirik lagu ungu

#
Izinkan ku ucap kata taubat
Sebelum Kau memanggilku
kembali pada-Mu, menutup waktuku

Izinkan ku serukan nama-Mu
Sebelum nyawa dalam tubuhku
Kau ambil, kembali pada-MU

##
Karna ku tahu, hanyalah pada diri-Mu
Tempatku mengadu, tempatku mengeluh
Di dalam do’aku

###
Dan demi nafas yang telah kau hembuskan dalam kehidupanku
Ku berjanji, ku akan menjadi yang terbaik
Menjalankan segala perintah-Mu, menjauhi segala larangan-Mu
adalah sebaris do’a ku untuk-Mu

#, ##, ###

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

 
© Copyright 2010. yourblogname.com . All rights reserved | pop-lyric.blogspot.com is proudly powered by Blogger.com | Template by o-om Redesign by musikku - rangga.net